ImageYuk Bantu Bebaskan Asrama Yatim
Image

Yuk Bantu Bebaskan Asrama Yatim

Rp 40.287.743 dan masih terus dikumpulkan
207 Donatur ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Lahan atau tanah yang bebas memberikan rasa nyaman dan aman untuk tempat tinggal semua orang, namun banyak lahan yang belum bebas dan membuat rasa kurang nyaman dan aman untuk di huni. Pada program BEBASKAN ASRAMA YATIM bersama sahabat yatim kita bisa berikan tempat tinggal yang layak dan nyaman untuk anak yatim di seluruh Indonesia.

Lahan yang ingin dibangun asrama dan tempat tinggal yang nyaman untuk anak yatim belum dibebaskan menjadi latar belakang program BEBASKAN ASRAMA YATIM untuk membangun tempat tinggal yang layak untuk anak yatim di beberapa kota Indonesia.

Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini, kemudian beliau mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau, serta agak merenggangkan keduanya. (HR. Bukhari)

“Demi Yang Mengutusku dengan haq, Allah tidak akan menyiksa pada hari kiamat nanti orang yang menyayangi anak yatim, lemah lembut pembicaraan dengannya, serta menyayangi keyatiman serta kelemahannya.” (HR Thabrani dari Abu Hurairah).

Dengan bantuan melalui donasi sahabat InsyaAllah Sahabat Yatim akan melakukan aksi kebaikan untuk membangun Asrama Yatim yang layak dan nyaman untuk dihuni.

Beberapa Program yang akan dilakukan antara  lain :

  1. Pembebasan lahan untuk pembangunan Asrama Yatim dan Dhuafa
  2. Biaya Sewa untuk Asrama yang belum mampu untuk dilakukan pembebasan
  3. Biaya Operasional Asrama seperti Biaya Listrik, Biaya Air, dan Kebutuhan Operasional Lainnya

Yuk kita dukung pembebasan lahan untuk tempat tinggal yang nyaman dan aman untuk anak yatim seluruh Indonesia dengan cara :

  • Klik DONASI SEKARANG
  • Masukkan Nominal
  • Pilih Metode Pembayaran (QRIS, GOPAY, Transfer Bank, Virtual Account)
  • Segera transfer sesuai nominal jika menggunakan Transfer bank & Virtual Account

*Semoga berkenan untuk SHARE / SEBARKAN informasi ini kepada saudara, rekan dan teman teman anda di sosial media. semoga menjadi amal jariyah.

---

PROFIL SAHABAT YATIM :

Yayasan Sahabat Yatim Indonesia merupakan Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) yang berdiri sejak 1 September 2009. Memiliki izin resmi dan terdaftar di Kementrian Agama RI dengan SK. MENTERI AGAMA RI No. 912 Tahun 2020 yang berfokus memberdayakan Anak Yatim dan Dhuafa.

Daftar Nomor Rekening Sahabat Yatim a.n. Yayasan Sahabat Yatim Indonesia :

  • BCA 547-5744-222
  • Mandiri 164-000-3409-408
  • BSI 758-5888-607
  • BRI 213-601-000-488-568
  • BNI 179-273-5468
  • Muamalat 330-000-6831
  • CIMB Niaga 762-271-029-100
  • Februari, 7 2023

    Campaign is published

Tanpa nama1 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 500.944
Sahabat Yatim2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.570
Sahabat Yatim2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 50.351
Sahabat Yatim2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 250.347
egi2 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.027

Fundraiser (2)

PH Digital
Berhasil mengajak 8 orang untuk berdonasi.
Rp  11.979.132
Fundraiser 005
Berhasil mengajak 63 orang untuk berdonasi.
Rp  11.927.835
Mari jadi Fundraiser dan berikan manfaat bagi program ini.

Doa-doa orang baik (96)

Sahabat Yatim2 hari yang lalu
Semoga semua sehat selalu dan di beri kesehatan amin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Sahabat Yatim2 hari yang lalu
Doakan ya sahabat yatim, semoga suamiku dilancarkan rezekinya, dan masalahnya dimudahkan dilancarkan serta umur panjang dan sehat selalu.. Aamiin
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Abang Seginar Putra3 hari yang lalu
Semoga bermaanfaat dan berkah
Image
1 Aaminn
+1
Anastasia3 hari yang lalu
smga swmi anak2 ku dn adik kakk srt ibuku dilindungi dn dijauhkn dr marbhy.swmiku dibri rezeki melimpah agr BS sllu berbgi.ankku Melani brtemu dng rezeki terbai
Image
1 Aaminn
+1
Hamba Allah3 hari yang lalu
Ya Allah berikan kebahagiaan bagi para anak yatim.
Image
1 Aaminn
+1
Bagikan melalui:
✕ Close